Belasan Komunitas Mobil Lintas Merek Kumpul di Waduk Jatiluhur, Rayakan HUT ke-79 RI

Irsyaad W - Senin, 2 September 2024 | 14:15 WIB

17 komunitas mobil rayakan HUT ke-79 Republik Indonesia bersama Satpolairud Polres Purwakarta di waduk Jatiluhur, Purwakarta, Jawa Barat (Irsyaad W - )

Acara inipun diisi dengan hiburan, doorprize, dan games keseruan bagi seluruh peserta yang hadir.

Selain itu, Dudu, Ketua umum Komunitas Toyota Calya Indonesia (KTCI) sangat mengapresiasi semangat kolaborasi dari 17 komunitas otomotif beserta jajaran Satpolairud Polres Purwakarta.

Istimewa
Perwakilan 17 komunitas mobil rayakan HUT ke-79 RI di waduk Jatiluhur, Purwakarta bersama Satpolairud Polres Purwakarta

"ini adalah kolaborasi pertama yang diikuti oleh komunitas mobil dari berbagai merk yang ada di Indonesia dalam melakukan kegiatan pelestarian lingkungan hidup, dan semoga kegiatan ini bisa berkesinambungan.” tutur Dudu.

Daftar 17 komunitas yang hadir sebagai berikut:

Toyota Sienta Community Indonesia (TOSCA),
Komunitas Toyota Calya Indonesia,
Paguyuban Komunitas Mbil Karawang (PKMK),
Indonesian Community (IC),
White CarCommunity (WCC),
Daihatsu Zebra Club (ZEC),
CX30 Community,
Pajero Owner Communit (POC),
Hyundai Creeta Community Indonesia (HCCI),
Mazda 5Nusantara(MASTARA),
Suzuki Splash Club Indonesia (SSCI),
Suzuki XL7 Club Indonesia (SXLCI),
Wuling Club Indonesia (WLCI),
Indonesia Toyota Avanza Club (INTAC),
Hyundai Stargazer Community (GAZERITY),
Mazda 2 Community (M2 Unity),
Captiva Chevi Club (CCC).

Kegiatan ini di dukung oleh perusahaan-perusahaan yang peduli terhadap lingkungan, mulai EcoNext Ventures yang merupakan aktivis pencinta lingkungan, PT. JNE, GT. Radial, Garda Oto, TCD Asia Pacific, 3M Indonesia, PT. BIP, Biso Jaya Mandiri, Byzantium, Garasi Oto, Duta Auoto Solution, Garuda Food.

istimewa
Penyerahan 79 buku dari 17 komunitas mobil ke perpustakaan terapung Polres Purwakarta