Bukan Untuk Kualitas Suara Audio, Head Unit Android Berguna Buat Ini

Radityo Herdianto - Kamis, 22 Agustus 2024 | 20:00 WIB

Kalau tujuan utamanya untuk kualitas suara audio, head unti Android justru malah jadi opsi kesekian. (Radityo Herdianto - )

Dimana layaknya smartphone pada head unit bisa diinstall aplikasi video seperti YouTube atau Netflix.

Radityo Herdianto / GridOto.com
Tampilan layar head unit Hyundai Stargazer X saat terhubung dengan Apple CarPlay.
 

Baca Juga: Memang Lebih Praktis Tapi Head Unit Android Punya Satu Masalah Ini

"Fitur aplikasinya bisa digunakan untuk hiburan di perjalanan," sebut Akiong.

Nah, sistem seperti ini tidak akan ditemukan pada head unit OEM khususnya yang sudah menganut konektivitas Apple CarPlay atau Android Auto.

"Konektivitas tersebut memang tidak bisa digunakan untuk menonton video karena aspek keselamatan berkendara," terang Akiong.