BYD dan Bank Mandiri Tandatangani Kerjasama Pembiayaan Mobil Listrik di IIMS 2024

Muhammad Rizqi Pradana - Sabtu, 17 Februari 2024 | 15:00 WIB

BYD menandatangani MoU dengan bank Mandiri untuk pembiayaan mobil listrik mereka di IIMS 2024. (Muhammad Rizqi Pradana - )

"Yakni Mandiri Tunas Finance serta Mandiri Utama Finance, guna memperkuat ekosistem kendaraan listrik agar semakin komprehesif,” tambahnya.

Sebagai informasi tambahan, BYD telah resmi memperkenalkan harga resmi dari tiga model mobil listrik pertama mereka di Indonesia yakni BYD Dolphin, BYD Atto 3, dan BYD Seal.

Di Indonesia, BYD Atto 3 yang akan turun di segmen Compact SUV tersebut dijual dengan harga Rp 515 juta OTR Jakarta untuk varian Superior.

Pradana
Rincian harga OTR Jakarta untuk BYD Atto 3, BYD Dolphin, dan BYD Seal.

BYD Dolphin akan bertempur di segmen hatchback dengan harga Rp 425 juta OTR Jakarta untuk varian Superior.

Sementara BYD Seal akan menjadi ujung tombak di segmen sedan dengan harga Rp 719 juta untuk varian Performance AWD, dan Rp 629 juta OTR Jakarta untuk varian Superior.