Oleh karena itu, sebelum ganti busi pastikan dahulu kode busi yang dipakai.
Pastikan juga heat range busi sama seperti bawaan mobil.
Ryan/GridOto.com
drat busi bisa slek jika dibuka saat mesin panas
Baca Juga: Beli Mobil Bekas Toyota Yaris Bakpao, Segini Harga Businya Sob
"Kalau heat range atau tingkat dingin busi tidak sama dikhawatirkan mesin akan bermasalah" terang Pranoto, Service Advisor bengkel Auto2000, Pramuka, Jakartaa Timur.
"Kode busi yang berbeda juga sering kali memiliki perbedaan ukuran drat dan pajang busi, jadi enggak bisa dipakai deh," bebernya.
Itulah penjelasan kenapa kita wajib memperhatikan kode busi sebelum mengganti busi pada mobil.