Kenalan Sama Mobil Listrik Wuling E10, Wuling Air ev Kalah Kecil!

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Kamis, 31 Agustus 2023 | 23:20 WIB

Wuling E10 adalah mobil listrik komersial berdesain unik. (Rayhansyah Haikal Wishnumurti - )

Soal performa, Wuling E10 mendapatkan motor listrik penggerak roda depan bertenaga 20 kW atau 27 dk.

SGMW
Interior Wuling E10 yang simpel dan single seater.

Baca Juga: Wuling Air ev Wajib Khawatir, Ratusan Seres E1 Siap Mengaspal di Indonesia

Listrik untuk motor disalurkan dari baterai Lithium Iron Phosphate (LiFePo) berkapasitas 9 kWh saja.

Klaimnya, Wuling E10 bisa berkeliling kota sejauh 150 kilometer.

Baterai yang mungil tersebut juga memungkinkan Wuling E10 untuk diisi lewat colokan rumah sehingga bisa dicas di mana saja.