Lampu Motor Sering Putus? Coba Cek Dua Komponen di Motor Ini

Mohammad Nurul Hidayah - Jumat, 28 Juli 2023 | 08:20 WIB

Lampu motor model bohlam lebih gampang putus dibandingkan lampu model LED (Mohammad Nurul Hidayah - )

Baca Juga: Ternyata Ini Warna Lampu Motor yang Terang Buat Jalan di Perkotaan

Selain soket yang bermasalah, hal lain yang menjadi penyebab lampu motor sering putus adalah kerusakan pada komponen kiprok.

"Kiprok yang rusak membuat arus listrik menuju bohlam menjadi terlalu besar. Itu yang bikin bohlam cepat putus," tambah Amink.

Untuk mengecek kondisi kiprok di motor harus menggunakan alat multitester agar akurat.

Baca Juga: Jangan Pasrah, Ini Cara Atur Arah Lampu Motor Agar Lebih Terang

Isal/GridOto.com
Kiprok rusak juga sering jadi penyebab bohlam motor sering putus

Sebaiknya bawa saja motor ke bengkel kepercayaan kalian agar dicek langsung oleh mekanik yang berpengalaman.

Nah, itu tadi dua penyebab utama lampu motor sering putus ketika digunakan.

Jangan dibiarkan, segera cari tahu akar masalahnya dan perbaiki jika motor kalian mengalami masalah yang sama.