Sektor pengereman juga jempolan, menggunakan cakram 310 mm yang diapit kaliper radial 4 piston.
Fitur andalannya ada panel indikator dengan layar TFT yang punya tampilan Circuit Mode dan Smartphone Connectivity pakai aplikasi Rideology.
Semua lampu-lampunya juga sudah LED. Berapa harganya? Dijual Rp 125,7 juta on the road JADETABEKSER.
Gimana menurut kalian?