Baca Juga: Ini Pilihan Hemat Buat Ganti Gir dan Rantai Honda Supra Fit
Namun, deperesiasi rupiah yang menjadi awal prahara krisis moneter pada 1998 membuat harga Honda Supra terkerek dengan cepat.
Masih dari laporan Tabloid Otomotif, pada Oktober 1997 nilai tukar rupiah melejit mencapai Rp 4.000, alhasil harga Honda Supra melejit menjadi Rp 4.930.000.
Padahal sepeda motor ini baru dua bulan mengaspal di Indonesia dan permintaannya mulai menggeliat.
Demikian artikel "Segini harga Honda Supra pas pertama meluncur di Indonesia tahun 1997" dari GridOto.com.