Pelapis Bahan Microfiber Memang Mirip Jok Kulit, Tapi Ada Kelemahannya

Angga Raditya - Selasa, 4 Juli 2023 | 12:00 WIB

Ilustrasi. Bahan pelapis microfiber punya tekstur yang sangat mirip kulit asli (Angga Raditya - )

Taufiq JF
Jok bahan microfiber harus di-retrim apabila mulai terpisah dengan lapisan silikonnya.

Baca Juga: Sama-sama Sintetis, Ini Beda Jok Kulit Sintetis dan Kulit Microfiber 

"Tapi kelemahan dari bahan microfiber ini ada juga," wanti Iman.

"Saya banyak menemukan material microfiber ini mulai terpisah dengan lapisan silikonnya," sambung pria ramah ini.

Ia mengakui banyak menemukan kejadian ini di setir mobil-mobil baru.

"Kalau lapisan silikonnya sudah terpisah, maka setir mobil harus di-retrim, enggak bisa diakali," tandasnya.