Karena luka pada ban semakin besar maka potensi ban pecah sangat besar saat di jalan.
Bisa juga adanya bocor halus pada ban tanpa diketahui sehingga tekanan angin ban jauh di bawah ukuran normal.
Baca Juga: Kenapa Kita Harus Melakukan Rotasi Ban Mobil Berkala, Ini Kata Ahlinya
"Ya bisa, ada small leakage (bocor halus), dan efeknya bisa Bleeding CBU atau Flat Running," terangnya
"Kalau ciri-ciri ban pecahnya bisa terlihat dari luka yang melingkar sebesar dimensi velg (rim), karena tergerus velg dengan jalan," beber Juju.
Mencegah hal tersebut ada baiknya cek kondisi ban sebelum melakukan perjalanan jauh baik dari kondisi fisik sampai tekanan angin.