Sehingga risiko pengerjaan pun juga tinggi untuk dua warna spesial Mazda ini.
Angga Raditya
Baca Juga: Sob, Ini Tiga Alasan Kenapa Dempul Mobil Tebal Itu Tidak Disarankan
"Makanya harga perbaikannya pun jadi lebih mahal karena faktor-faktor tadi," ungkap Dana.
Untuk biaya perbaikan kap mesin Mazda CX-5 dengan warna Soul Red atau Machine Grey tadi, "Berkisar Rp 2-3 juta, tergantung tingkat kerusakan," tukas Dana.
Biaya tersebut untuk pengecatan, belum termasuk perbaikan lain seperti pengelasan apabila ada bagian panel logam yang patah atau robek.