"Karena dinding ban karetnya lebih tebal dan kuat dibanding tapak ban," sambungnya.
Dinding ban robek melintang lebih dari 2 cm sulit untuk diperbaiki
Baca Juga: Metode Tambal Tusuk Dinilai Bikin Rusak Ban Mobil, Ini Sebabnya
Berbeda cerita ketika dinding ban mengalami luka robek melintang alias horizontal.
"Kalau lukanya melintang lebih dari 2 cm, itu sulit diperbaiki, lebih baik ganti ban," bebernya.
Alasannya, "Luka 2 cm itu pasti sudah memutus benang nylon di dinding ban, kekuatannya sudah enggak sama," pungkas Johan.