Sementara itu Lewis Hamilton menempati posisi ke-11 dengan duo Ferrari, Charles Leclerc dan Carlos Sainz berada di depannya.
Leclerc kembali terlihat sedikit mengkhawatirkan saat melakukan latihan start, di mana sekilas ada permasalahan mobil lagi di sana.
Pembalap Monako tersebut patut khawatir, karena bisa saja ada masalah yang sama seperti yang membuatnya gagal finis di Bahrain.
Berikut tabel hasil FP2 F1 Arab Saudi 2023:
F1
Tabel hasil FP2 F1 Arab Saudi 2023