Saat blower AC mobil hidup maka bau yang ada di dalam kabin akan disaring oleh carbon layer ini.
Warna dari carbon layer pada filter kabin Sakura yakni hitam.
Filter kabin Sakura menyaring udara lebih baik
Baca Juga: Bestie Mesti Tahu, Begini 4 Cara Mudah Biar AC Mobil Dingin Terus
"Lapisan ketiga protective layer berwarna putih ini juga enggak penting yaitu menyaring debu partikel kecil yang ada di udara, sebut David.
Kerapatan filter kabin Sakura ini sudah PM 2.5 atau 2.5 micron yang bisa dibilang sangat rapat sekali.
Harga jual filter kabin Sakura ini hanya Rp 50 ribu sampai Rp 150 ribu tergantung dari jenis mobil.