Berminat Meminang Honda WR-V? Ini Biaya Servisnya Sampai 100 Ribu KM

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Selasa, 28 Februari 2023 | 17:05 WIB

Honda WR-V E CVT memiliki tampilan serba polos di eksteriornya. (Rayhansyah Haikal Wishnumurti - )

Ketika mobil mencapai 40.000 kilometer, biaya perawatan berkala yang harus disiapkan adalah Rp 1.785.000.

Biaya yang sama harus disiapkan pula saat odometer WR-V mencapai 80.000 kilometer.

Rayhan Haikal/GridOto.com
Rincian biaya servis Honda WR-V E CVT.

Baca Juga: Mobil Baru Honda WR-V Tipe RS dan E Ternyata Beda Set Suspensi!

Saat odometer mencapai 60.000 kilometer, pemilik harus menyiapkan biaya perawatan sebesar Rp 1.376.000.

Biaya servis paling mahal terjadi saat odometer mencapai 100.000 kilometer yaitu Rp 2.234.000.

Total, pemilik Honda WR-V bertransmisi CVT harus menyiapkan sebesar Rp 13.034.000 untuk melakukan perawatan berkala.