Mobil Listrik Mercedes-Benz EQS 450 Pakai Suspensi Udara, Ini Gunanya

Angga Raditya - Rabu, 8 Februari 2023 | 16:00 WIB

Mobil Listrik Mercedes-EQS 450+ AMG Line (Angga Raditya - )

Penurunan ground clearance ini memberikan tingkat aerodinamis yang lebih baik sehingga meminimalisir hambatan udara.

Angga Raditya
Indikator jarak tempuh pada mobil listrik Mercedes-Benz EQS 450+ AMG Line

Baca Juga: Musim Hujan Malas Cuci Mobil Listrik, Begini Dampak Yang Terjadi

Bahkan ketika melaju lebih dari 160 km/jam, ground clearance masih bisa turun lagi hingga 10 milimeter.

"Jadi berpengaruh ke jarak tempuhnya, bisa lebih jauh," timpal pria necis ini.

Pun begitu ketika mobil ini melaju di bawah kecepatan 40 km/jam, ground clearance-nya bisa dinaikkan hingga 25 milimeter.

Dan ketika mobil listrik EQS 450+ ini kelebihan beban, "Suspensi udara AIRMATIC akan mengatur ketinggian mobil secara merata, sehingga mobil tidak bertambah ceper," tukasnya.