Ryan Fasha
Gemuk CVT Merek Yamaha
"Kalau di pulley belakang ada di area pin guide sliding yang bentuknya seperti tonjolan," ujarnya.
Seandainya gemuk CVT ini sampai kering sudah tentu akan terjadi gesekan yang bisa merusak dua part tadi.
Makanya, disarankan untuk lakukan pengecekan gemuk CVT pada dua komponen di CVT tadi.
"Untuk pemberiannya sendiri bisa sekitar 6 bulan sekali atau setiap dua kali servis CVT, jadi dilihat dulu kondisinya apakah harus diberikan lagi atau tidak," tutupnya.