Tips Servis CVT Honda Vario 150, Ini Cara Kurangi Gredek Dari Mekanik AHASS

Isal - Jumat, 9 Desember 2022 | 07:10 WIB

Cara mengurangi gredek pada CVT Honda Vario 150 (Isal - )

Isal/GridOto.com
Ilustrasi melubangi mangkok kampas ganda

Baca Juga: Tips Servis CVT Yamaha Lexi, Jika Muncul Gejala Gredek Segera Cek Part Ini

Untuk gejala gredek atau getar di CVT sendiri memang umumnya karena kotoran yang terperangkap di komponen CVT.

Makanya, seiring pemakaian gejala ini biasanya akan muncul.

"Pasti kalau telat atau jarang servis CVT, gredek akan kambuh lagi," wanti Agus.

Makanya, jangan lupa untuk lakukan servis CVT di Honda Vario 150.