Awas! Ini Alasan Enggak Boleh Asal Pasang Cover Radiator di Motor

Uje - Kamis, 8 September 2022 | 08:20 WIB

Awas! Ini Alasan Enggak Boleh Asal Pasang Cover Radiator di Motor (Uje - )

Intinya cari cover radiator dengan bentuk kisi-kisi atau lubang yang tidak terlalu rapat agar aliran udara tetap bisa mengalir dengan leluasa.

"Gampangnya bisa pakai merek yang terkenal karena biasanya sudah teruji produknya. Memang secara harga mungkin sedikit mahal, tapi partnya aman digunakan," bilangnya lagi.

Farhan
Cover radiator Kawasaki ZX-25R buatan WR3

Pasang cover radiator sendiri sebetulnya bagus untuk melindungi radiator dari benturan yang bisa mengakibatkan kebocoran.

"Terutama untuk motor yang dipakai di jalan berbatu atau sering dipakai turing. Tapi intinya cari cover yang bagus dan jangan yang murahan," tutup Vincent.