Hati-hati! Ada Perbaikan Jalan di Ruas Tol Cipularang Mulai Besok, Berikut Lokasinya

Ruditya Yogi Wardana - Minggu, 28 Agustus 2022 | 21:25 WIB

Jasa Marga bakal lakuka perbaikan jalan di ruas tol Cipularang mulai besok, Senin (29/08/2022). (Ruditya Yogi Wardana - )

- KM 115 +389 hingga KM 115 +344 lajur 1;

- KM 115 +239 sampai KM 115 +224 lajur 1;

- KM 80 +918 hingga KM 80 +878 lajur 1;

- KM 80 +835 sampai KM 80 +825 lajur 1;

- KM 80 +770 hingga KM 80 +760 lajur 1;

- KM 80 +691 sampai KM 80 +676 lajur 1;

- KM 80 +653 hingga KM 80 +643 lajur 1.

Baca Juga: Pengerjaan Tol Yogyakarta-Solo Sudah Terlihat di Boyolali, Masih Fokus Menimbun Tanah, Progres Seksi 1 Sudah Berapa Persen?

Baca Juga: Tol Cilacap-Yogyakarta Bakal Melintas di Purworejo, 56 Desa di 7 Kecamatan Terdampak

B. Pengecatan marka jalan