Kemudian tenaga dari mersin dialirkan ke penggerak empat roda alias four-wheel drive (4WD) lewat girboks matik 8-percepatan.
Baca Juga: Bakal Main Bareng RANS Nusantara FC, Ronaldinho Ternyata Punya Koleksi Mobil yang Menarik Nih
Baca Juga: Lionel Messi Ulang Tahun ke-35, Yuk Intip Koleksi Mobil di Garasinya
3. Audi Q7
Selanjutnya Andrew Garfield diketahui juga punya Audi Q7 yang melengkapi koleksi mobil di garasinya.
Punya spesifikasi mesin V6 berkapasitas 3.000 cc, membuat Audi Q7 bisa memuntahkan tenaga 335 dk dan torsi 500 Nm.
Mesin tadi lantas dipadukan dengan girboks matik 8-percepatan untuk menghantarkan tenaga ke sistem penggerak AWD.
Bicara soal performanya, Audi Q7 diklaim bisa menyelesaikan 0-96 Km/jam dalam 5 detik.
4. Porsche Panamera