Super Ngawur, Wanita Pengemudi Mobil Mau Masuk GT Cililitan, Manuvernya Naudzubillah Bikin Tepok Jidat

Ruditya Yogi Wardana - Sabtu, 16 Juli 2022 | 15:50 WIB

Tangkapan layar insiden wanita pengemudi mobil yang nekat potong tiga lajur di GT Cililitan. (Ruditya Yogi Wardana - )

Baca Juga: Asli Bikin Merinding, Mitsubishi L300 Nyaris Jadi Target Serudukan Bus di Jalan Tol, Begini Rekaman Kejadiannya

Jelas saja insiden wanita pengemudi mobil yang asal potong lajur ini mengundang kegeraman netizen.

"Urusan di jalan yang waras memang kadang mending ngalah, daripada nanti ribet," tulis akun Facebook Sucipto Cipto.

"Gue sampai menghitung lajur yang dipotong, itungannya sampai tiga lajur yang dipotong itu," timpal akun Facebook Madden EL-Ahmad.

"Langsung pindah tiga lajur, emosi gue lihatnya," balas akun Facebook Gara Sukma Putra.