Untuk menghindarinya sebaiknya gunakan semir ban yang water based.
Semir ban water based menggunakan air sebagai bahan dasarnya sehingga tidak menyerap elastisitas karet ban.
Semir ban mobil berlebihan bisa merusak sticker bodi mobil karena cipratan
Baca Juga: Jangan Biarkan Paku Menancap di Ban Mobil Terlalu Lama, Ini Dampaknya
"Hanya saja daya kilap semir ban water based tidak sekuat dan selama semir ban oil based," tambah Sigit yang bermarkas di Kelapa Gading, Jakarta Utara.
Jadi jangan sembarang pakai semir ban mobil ya, sob.