Baca Juga: Gagal Finis di Catalunya, Mario Aji Bakal Lebih Fokus di Moto3 Jerman 2022
Namun ada Tatsuki Suzuki (Leopard Racing) dan Ryusei Yamanaka yang mengintai di belakangnya.
Persaingan memperebutkan pole position semakin memanas pada menit-menit akhir Q2.
Daniel Holgado (Red Bull KTM Ajo) yang mengintai dari belakang langsung merebut posisi pertama dari Sasaki.
Namun Izan Guevara (GASGAS Gaviota Aspar) memberikan kejutan pada detik-detik akhir dan merebut pole position dengan mencatatkan waktu 1 menit 25,869 detik.
In a class of his own ????
— MotoGP™???? (@MotoGP) June 18, 2022
A new lap record and pole for @IzanGuevara ????#GermanGP ???????? pic.twitter.com/2mslW5lfSg
Menariknya catatan waktu Guevara juga memecahkan rekor lap time tercepat, yang sebelumnya sempat dicetaknya pada FP3 Moto3 Jerman 2022.
Kemudian di posisi kedua ada Dennis Foggia (Leopard Racing) yang hanya terapaut 0,295 detik.
Sedangkan posisi ketiga ditempat oleh Daniel Holgado dengan torehan waktu 1 menit 26,189 detik.
Berikut hasil Q2 Moto3 Jerman 2022: