Dana Mepet Nih, Hari Gini Budget Rp 20 Juta Bisa Dapat Motor Baru Apa Ya? Berikut Pilihannya

Dida Argadea - Senin, 6 Juni 2022 | 14:40 WIB

Contoh motor seharga di bawah Rp 20 juta (Dida Argadea - )

Skutik sejuta umat Honda BeAT masih bisa dipinang, mengingat harganya masih ada mulai Rp 17 juta hingga Rp 18 jutaan.

Selain itu ada juga skutik dari Yamaha dan Suzuki, seperti Mio M3, FreeGo, juga Nex II serta Address masih bisa dipinang.

Untuk daftar pilihan dan harga selengkapnya, Sobat bisa simak tabel berikut:

Honda

Tipe Harga
Revo Fit Rp 15.664.000
Revo X Rp 17.359.000
Supra X 125 FI Spoke Rp 18.785.000
Supra X 125 FI Cast Wheel Rp 19.923.000
All New BeAT CBS Rp 17.630.000
All New BeAT CBS ISS Rp 18.326.000
All New BeAT Street Rp 18.276.000
All New BeAT Deluxe Rp 18.472.000
New Genio CBS Rp 18.880.000
New Genio CBS ISS Rp 19.475.000

Yamaha

Tipe Harga
Vega Force Rp 17.935.000
Jupiter Z1 Rp 19.020.000
Mio M3 Rp 17.135.000
Mio M3 AKS SSS Rp 17.270.000
Gear 125 Rp 17.395.000
Gear 125 S Version Rp 18.150.000
FreeGo Standard Version Rp 19.965.000
All New X-Ride Rp 19.400.000
Fino Premium Rp 19.585.000
Fino Sporty Rp 19.585.000
Mio S Rp 16.915.000
All New Soul GT Rp 17.300.000

Suzuki

Tipe Harga
Nex II Stadard Rp 17.981.000
Nex II Elegant Premium Rp 18.436.000
Nex II Elegant Rp 17.981.000
Nex II Fancy Dynamic Rp 18.688.000
Nex II Crossover Rp 19.495.000
Address FI Standard Rp 18.813.000
Address FI Predator Series Rp 19.141.000
Adress Playful Rp 19.292.000

*Harga berdasarkan yang tertera di pricelist di website resmi masing-masing pabrikan, diakses pada 5 Juni 2022

*Harga OTR Jakarta

*Harga bisa berubah sewaktu-waktu