Kendati demikian, para pembalap mau tidak mau tetap turun ke lintasan sirkuit.
Mengingat sesi ini jadi yang terakhir, sebelum mereka bersaing di balapan Moto3 Prancis 2022 yang digelar nanti siang waktu setempat.
Menariknya, ada sejumlah pembalap yang saling berebut untuk jadi yang tercepat di sesi Warm Up.
Sebut saja Ana Carrasco, Taiyo Furusato, Deniz Oncu, Jaume Masia hingga Mario Aji.
Fairly busy out on track this morning! ????
— MotoGP™???? (@MotoGP) May 15, 2022
So far it's @AyumuSasaki1 at the top of the times ????#Moto3 | #FrenchGP ???????? pic.twitter.com/XGhw1aS3wr
Meski demikian, Jaume Masia yang justru bisa tampil dominan sejak pertengahan sesi.
Hingga sesi Warm Up berakhir, Masia terus mendominasi dan keluar jadi pembalap tercepat.
Berikut hasil Warm Up Moto3 Prancis 2022: