Tarikan Motor Berat Usai Perjalanan Jauh, Langsung Cek Dua Part Ini

Uje - Kamis, 5 Mei 2022 | 07:40 WIB

Kondisi filter udara yang mulai kotor usai touring (Uje - )

Isal/GridOto.com
Throttle body motor matic yang sedang dibersihkan

"Sementara untuk filter udara dicek dulu apakah bisa dibersihkan atau ganti baru," tambahnya.

Jika kondisi filter udara sudah mulai bengkok-bengkok dan mungkin ada area yang rusak maka mekanik akan menyarankan untuk ganti baru.

"Karena nanti tidak maksimal saat menangkap kotoran yang masuk ke ruang bakar dan bikin tarikan motor kurang enak terus," tutupnya.

Nah itu tadi dua part yang biasa diperiksa jika motor kalian terasa berat usai lakukan perjalanan jauh.