Asap Hitam Muncul Saat Purging Mesin Diesel, Ini Alasannya Sob

Ryan Fasha - Kamis, 5 Mei 2022 | 18:00 WIB

Asap hitam knalpot mesin diesel (Ryan Fasha - )

Cairan yang digunakan sebanyak 1 liter untuk mesin dengan 4 silinder.

Semakin banyak jumlah silinder mobil tersebut pastinya membutuhkan cairan cleaner yang juga lebih banyak.

Radityo Herdianto / GridOto.com
Purging Mesin Diesel

Baca Juga: Diesel Particulate Filter Punya Usia Pakai? Ini Kata Bengkel Spesialis

"Purging ini memanfaatkan aliran sistem bahan bakar menuju injektor untuk menyempotkan cairan cleaner," tambah Erick yang bengkelnya ada di Cipinang Muara, Jakarta Timur.

Jadi warna hitam pada asap knalpot ini memang karena proses purging sedang bekerja sob.