Baca Juga: Kerb Agresif Sirkuit Imola Bakal Jadi Ujian Berat Mobil F1 2022
Sesipun dilanjutkan dengan para pembalap melaju berganti dari ban soft ke ban intermediate.
Di Q3, red flag bahkan harus berkibar beberapa kali.
Pertama saat Kevin Magnussen mengalami melintir di awal sesi.
Lalu ada Valtteri Bottas saat sesi menyisakan tiga menit terakhir, kemudian ada Lando Norris menabrak dinding pembatas di tikungan 12 sekaligus mengakhiri sesi.
Untungnya Lando Norris berhasil mengamankan posisi ketiga, diikuti Kevin Magnussen, Fernando Alonso dan Daniel Ricciardo.
Berikut hasil kualifikasi F1 Emilia Romagna 2022: