Salut Nih! Saat Mahasiswa Sibuk Demo, Jajaran Polresta Malang 'Nyambi' Jadi Tukang Parkir

Gayuh Satriyo Wibowo - Sabtu, 16 April 2022 | 12:13 WIB

Jajaran Polresta Malang Kota mengamankan kendaraan para pendemo (Gayuh Satriyo Wibowo - )

Tindakan ini dilakukan atas dasar perintah Kapolresta Malang Kota, Kombes Pol Budi Hermanto.

Ia mengimbau agar personel pengamanan juga bertanggung jawab membantu mengamankan harta benda milik mahasiswa.

Motor-motor tersebut terparkir rapi di kantong-kantong parkir di beberapa lokasi.

Pengamanan ini dilakukan guna mencegah adanya tindakan curanmor saat demonstrasi berlangsung.

"Kejahatan terjadi bukan karena hanya ada niat pelakunya, tapi juga ada kesempatan," pesannya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Polresta Malang Kota Official (@polrestamalangkotaofficial)