Bagian selanjutnya yang perlu diubah yakni resonator guna meredam resonansi di bagian dalam exhaust.
Fungsi venturi ini untuk mengalirkan air speed lebih cepat dengan karena memiliki diameter yang rapat.
"Analoginya seperti air di selang yang kita semprotkan ke tanaman. Kalau gak dipencet volume yang keluar itu besar tapi alirannya lambat sehingga jarak semprotan air tidak jauh. Nah kalau dipencet selangnya aliran air jauh lebih cepat saat keluar," terangnya.
"Untuk peningkatannya setelah kami uji itu bisa sampai 18 dk setelah ganti full system," ucap Odi menandaskan.
Baca Juga: Workshop di Tangerang Sedia Body Kit Vazooma-X Buat Veloz Baru, Harga Setara 1 Unit BeAT