Modifikasi Simpel Honda Vario 125, Tampangnya Manis dan Stylish

Fedrick Wahyu - Senin, 11 April 2022 | 18:30 WIB

Modifikasi simpel Honda Vario 125 (Fedrick Wahyu - )

Kemudian untuk rem belakang tampak masih standar dengan model tromol tanpa ubahan apa pun.

Namun untuk suspensinya sudah diganti dengan sok Ohlins demi kenyamanan berkendara lebih maksimal.

Thien Che
Suspensi belakang diganti dengan shock Ohlins

Kemudian melihat pada sisi mesinnya ada ubahan berupa pemakaian filter box transparan dari Zhipat.

Selain itu ada juga leher knalpot titanium yang cukup apik dengan muffler atau silencer aslinya.

Thien Che
Modifikasi Honda Vario 125 yang apik

Lalu dari segi bodi-bodi masih standar namun terlihat menawan dengan warna kuning.

Alhasil, Honda Vario 125 ini jadi kelihatan stylish dan menawan berkat ubahan apik tadi.

Baca Juga: Honda Vario 125 Si Kuning Stylish Dengan Proporsi Kaki-kaki Istimewa

Baca Juga: Honda Vario 125 Nyamar Jadi 150, Full Modif Pamer Bodi Nano-nano

Baca Juga: Honda Vario 125 Berparas Elegan Dijejali Kaki-kaki Mewah dan Keren