Naufal S/GridOto.com
Ragam klakson keong yang dijual di Batavia Horn.
"Meskipun sebetulnya kalau kalian beli klakson aftermarket keluaran baru untuk motor sudah cukup aman tanpa relay, tapi ini sebagai antisipasi tambahan," tambahnya.
"Karena kebanyakan akinya sudah bertahun-tahun dipakai, jadi daripada baru seminggu pasang klakson aki sudah drop, lebih baik pasang relay," tutup Batak.
Jadi jangan terlewat pasang relay ya saat ganti klason aftermarket, toh harga relay juga sangat terjangkau.