Modifikasi Anti Ribet Honda Sonic 150R, Tampang Keren, Fokus di Pengereman

Fedrick Wahyu - Rabu, 23 Maret 2022 | 15:50 WIB

Modifikasi ringan Honda Sonic 150R (Fedrick Wahyu - )

Bahkan terlihat juga kalau sepatbor depannya kini dibalut dengan serat karbon agar menguatkan kesan mewah.

Luong Nguyen Lam Truong
Kaki depan mendapat pelek Honda Sonic 125 dan pengereman berkaliper Brembo

Geser ke kaki belakang, ubahan yang diberikan hanya pada sektor pengereman saja.

Rem belakangnya mengandalkan kaliper Brembo dua piston dengan cakram floating 220 mm.

Sementara untuk suspensi belakang masih bawaan asli karena masih cukup mumpuni.

Luong Nguyen Lam Truong
Rem belakang juga mendapatkan kaliper Brembo

Dari sektor mesin juga tak ada ubahan yang signifikan, terlihat hanya ada repaint pada blok mesinnya dengan warna bronze.

Bodi-bodi pun masih standar karena memang sudah cukup stylish dan sporty.

Luong Nguyen Lam Truong
Modifikasi Honda Sonic 150R yang stylish

Hasilnya, Honda Sonic 150R ini jadi tampil lebih stylish berkat ubahan yang simpel seperti itu.

Baca Juga: Honda Sonic 150R Repsol, Tampang Sporty, Modifikasinya Istimewa