Honda Supra X 125 Berparas Manis, Pakai Pelek Jari-jari dan Sok Showa

Fedrick Wahyu - Jumat, 18 Maret 2022 | 17:57 WIB

Modifikasi Honda Wave 125i alias Supra X 125 (Fedrick Wahyu - )

Taklongbanban
Pelek pakai model jari-jari dan pengereman Brembo

Lalu rem depannya dimaksimalkan dengan kaliper Brembo dua piston dan cakram floating aftermarket.

Pindah ke kaki belakang, remnya masih standar dengan model tromol tanpa ada ubahan yang signifikan.

Taklongbanban
Suspensi belakang pakai shock Showa

Namun yang istimewa adalah suspensi belakang yang diganti dengan sok Showa agar kenyamanan saat riding makin terdongkrak.

Lalu untuk sektor mesin, ada ubahan ringan berupa pemakaian leher knalpot titanium.

Taklongbanban
Leher knapot diganti dengan material titanium

Terakhir untuk bodi-bodi, hampir semuanya masih standar tapi ada sedikit balutan serat karbon di beberapa panel untuk menguatkan kesan mewah.

Alhasil dengan ubahan yang impresif tadi, saudara Honda Supra X 125 ini jadi tampil semakin stylish.

Taklongbanban
Modifikasi Honda Supra X 125 yang apik

Baca Juga: Modifikasi Honda Supra X 125 Generasi Pertama, Rem Depan Apik, Sok Belakang Showa

Baca Juga: Dandan Minimalis Honda Supra X 125, Tampang Jadi Lebih Modis