Baca Juga: Karya Anak Bangsa, Begini Penampakan Trofi Untuk MotoGP Indonesia 2022
Pemenang MotoGP 2021 Fabio Quartararo yang hanya menempati posisi ke-16.
Jika dilihat dari jarak waktu masing-masing pembalap, tidak semua pembalap mampu tampil maksimal di sesi ini.
Hal ini karena kondisi trek yang masih agak basah sisa hujan sampai pagi hari tadi.
Dibandingkan dengan kondisi yang benar-benar wet race, kondisi setengah basah setengah kering ini memang lebih tricky bagi para rider.
Di awal sesi para pembalap tampak masih berhati-hati sambil menunggu trek benar-benar kering.
Barulah di 10 menit terakhir banyak yang menekan untuk mencetak lap yang bagus dan terjadi pertarungan ketat di menit-menit akhir.
Berikut hasil FP1 MotoGP Mandalika 2022: