Baca Juga: Sudah Tahu? Ini Efek Ganti Master Rem Motor Matic Dengan yang Lebih Besar
Robbie mengatakan, untuk diamter piston master rem motor matic atau bebek yang banyak beredar di Indonesia rata-rata 12 mm dan pakai kaliper rem 1 piston.
Nah, jika ingin pasang kaliper rem aftermarket yang punya 2 piston sekalian ganti master remnya.
"Optimalnya bisa pakai master rem yang punya diameter piston 14 mm. Atau bisa juga pakai yang 12,7 mm tapi cari yang langkah pistonnya lebih panjang," tutupnya.
Tuh, jadi jika ingin pasang kaliper rem yang punya jumlah piston lebih banyak dari bawaan, sebaiknya sesuaikan juga master remnya Sob!