Tips Perbaikan Motor Bekas, Ini Penyebab Tompel di Speedometer Digital

Isal - Kamis, 17 Februari 2022 | 18:20 WIB

Panel instrumen digital yang mengalami sunburn (Isal - )

Isal/GridOto.com
Polarizer yang telah sunburn

Baca Juga: Ternyata Kotak Hitam Honda BeAT di Dekat Ban Fungsinya Penting, Berikut Sistem Kerjanya

"Penyebab terbakarnya polarizer oleh sinar ultra violet (UV) yang berasa dari sinar Matahari," tuturnya saat ditemui di Jalan Kampung Taringgul, Citereup, Bogor, Jawa Barat.

Oleh karena itu, kalau speedometer digital timbul bercak berupa tompel bisa dipastikan itu sunburn.

Makanya, agar speedometer digital di motor kalian tidak terbakar lebih baik cari tempat aman ketika memparkir motor.