Sudah Operasikan 17 Unit, Pemkot Surabaya Bakal Tambah 104 Bus Trans Semanggi di Masa Mendatang

Ruditya Yogi Wardana - Minggu, 6 Februari 2022 | 17:05 WIB

Armada bus Trans Semanggi yang wira-wiri di Kota Surabaya. (Ruditya Yogi Wardana - )

Baca Juga: Hampir Setengah Tahun Mandek, Akhirnya Trans Sarbagita Wira-wiri Lagi di Bali

Rutenya yakni Lidah Wetan, Darmo, Gubernur TP, Gubernur Suryo, Karang Menjangan, ITS hingga Tambak Wedi dengan head way hanya 12 menit.

Wakil Wali Kota Surabaya, Armuji menilai antusiasme warga untuk naik Trans Semanggi terlihat cukup tinggi.

"Semoga nantinya bisa memicu warga untuk beralih ke transportasi massal," katanya.

Sementara untuk Suroboyo Bus tetap dikenakan tarif seperti biasanya.

Kendati demikian, masyarakat tetap diberikan pilihan untuk membayar menggunakan sampah botol plastik yang sudah mereka kumpulkan.

Artikel ini telah tayang di TribunJatim.com dengan judul 104 Bus Trans Semanggi Mulai Layani Warga Surabaya, Cek Rutenya di Sini, Gratis!