Baca Juga: Awas! Malas Ganti Part Ini di Kawasaki Ninja 250 FI Bisa Bikin Turun Mesin
"Untuk mengencangkan dan melonggarkannya bisa pakai kucing ring 17 saja," jelasnya.
Namun Bidoy menyarankan pergantian filter oli mesin K&N mengikuti jadwal filter oli mesin original.
"Usia pemakaiannya paling lama atau maksimal 2 kali ganti oli mesin saja," tutupnya saat ditemui di Jalan Kalisari II No.29, Kalisari, Jakarta Timur.
Nah, jadi ternyata itu kelebihan filter oli mesin aftermarket merek K&N dibandingkan filter oli bawaan Ninja 250.