3 Faktor Penting Ini Mempengaruhi Hasil Pengecatan Bodi Mobil

Ryan Fasha - Senin, 24 Januari 2022 | 19:00 WIB

Hasil pengecatan bodi mobil di Paduka Auto Garage (Ryan Fasha - )

Bahan cat yang bagus pastinya juga harganya cukup mahal.

Macam-macam warna cat mobil

Baca Juga: Alasan Mobil Baru Di-coating Enggak Boleh Langsung Dicuci Pakai Sabun

3. Cara dan Tempat Pengecatan

Metode pengecatan yang baik juga berperan penting.

Di sini orang yang andal dalam melakukan pengecatan sangat penting.

"Tahapan-tahapan pengecatan yang benar nanti hasilnya pasti bagus," bebernya lagi.

Tempat pengecatan yang baik harus dilakukan di ruang tertutup rapat.

"Kalau tempat pengecatan tertutup rapat, selain hasilnya bisa rata karena tidak ada angin, debu juga pastinya enggak ada," terang Adit.