Suara speaker yang berada dekat dari pengemudi sengaja dibuat delay.
Sebab speaker yang posisinya paling jauh dari pengemudi butuh rentang waktu lebih lama untuk mencapai ke bagian pengemudi.
Radityo Herdianto / GridOto.com
Instalasi DSP untuk Audio Mobil
Baca Juga: Tips Beli Mobil Bekas, Upgrade Audio Bisa Dimulai dari Sini Dulu
"Rentang waktu jadi seragam, clarity suara lebih keluar tidak ada looping atau suara yang balap-balapan," ujar Utanto.
Pengaturan time alignment inilah yang menjadi salah satu tolak ukur dalam memilih perangkat Digital Signal Processor (DSP).
"DSP yang bagus harus punya fitur time alignment," tekan Utanto.