Inilah Motor Bertenaga Uap Pertama Bikinan 1894, Segini Top Speednya

Dida Argadea - Jumat, 17 Desember 2021 | 15:05 WIB

Motor bertenaga uap 1894 Roper Steamer (Dida Argadea - )

Motor uap ini pernah ditawar seharga 425.000 Dolar Amerika atau setara Rp 6,1 miliar (Kurs 1 USD = Rp 14.381).

Tentunya harga ini dinilai dari sejarahnya yang sudah berumur 124 tahun.

Meski terlihat sederhana, motor ini tergolong kencang di zamannya.

Roper Steamer ini bisa berjalan lebih dari 64 km/jam, buat tahun 1896 tentu hasil itu amat membanggakan.

newatlas.com
1894 Roper Stream

Berat motor ini jika sudah diisi oleh air dan batu bara mencapai berat 68 kg.

Motor ini tigak memakai rantai, melainkan mengandalkan tekanan dorong pada pipa saluran udara yang dikaitkan pada roda belakang.

Kurang lebih mirip-mirip sama kereta uap yang di rodanya terdapat pipa-pipa.