Baca Juga: Pegang Colokan Charger Mobil Listrik Bisa Tersetrum? Ini Jawabannya
Untuk pengisian baterai DC, SPKLU ini menggunakan mesin 25 kW dengan rata-rata waktu pengisian dari 0-100 persen kira-kira 2 jam.
"Dan rata-rata biaya pengisian dari 50 persen sampai 100 persen tidak lebih dari Rp 70 ribu," ujar Irfan.
Untuk meningkatkan kenyamanan pengguna SPKLU di Kota Solo, PLN UP3 Surakarta akan menambah beberapa fasilitas lainnya.
Setelah semua fasilitas sudah tersedia, SPKLU di Kota Solo ini akan diberi nama 'SPKLU Louge'.
Artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul Solo Kini Punya Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum, Mobil Bayar Rp 70 Ribu Bisa Jalan 200 KM