Tongkrongannya juga diset rebah beberapa inci dari tanah, yang ditemani setup pelek multi-spoke warna hitam dibalut ban semi slick.
Baca Juga: Deretan Ford Mustang yang Unjuk Gigi di SEMA 2021, Keren-Keren Sob!
Melihat ke bagian belakang, dipasangi roll bar yang melekat apik di atas bak, termasuk stoplamp diberi efek smoked alias digelapkan.
Lebih sangar lagi, bumper belakang ikut dirancang agresif dengan diffuser ala mobil balap GT dan tertanam double muffler di kedua sisi.
Nah di pasar global, Cannon King Kong menjadi penantang serius bagi Isuzu DMax, Toyota Hilux, Mitsubishi Triton, dan juga Ford Ranger.