Mengenal Crash Cushion di Jalan Tol, Mampu Meminimalisir Kecelakaan Fatal Lho

Dia Saputra - Kamis, 18 November 2021 | 12:05 WIB

Crash Cushion di jalan tol (Dia Saputra - )

Baca Juga: Wacana Jalan tol Yogyakarta-Cilacap Masih Terus Digodok, Siap-siap Tiga Kecamatan di Banyumas Bakal Terdampak

Meski sudah dipasang alat peredam tumbuk, masyarakat tetap harus berhati-hati saat melintas di jalan tol.

Pasalnya alat ini hanya berfungsi untuk meredam tumbuk dan menghindari mobil tertusuk ujung pagar pengaman saja.

Biar tidak penasaran dengan cara kerjanya, mari simak video berikut :

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Kementerian PUPR (@kemenpupr)