Makanya beberapa kasus orang meninggal di mobil dalam kondisi mesin dan AC menyala salah satunya disebabkan oleh keracunan karbon monoksida atau CO.
Serupa dengan CO, ternyata hidrokarbon atau HC tidak kalah berbahayanya bagi manusia.
"HC juga dapat menyebabkan iritasi pada tenggorokan," papar Iman K. Reksowardojo
Freepik
Ilustrasi. Asma adalah masalah pernafasan yang disebabkan oleh radang saluran pernapasan yang membawa udara ke dan dari paru-paru. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mencantumkan asma, bersama dengan diabetes dan penyakit jantung, sebagai kondisi yang membuat seseorang lebih rentan menjadi sakit parah
Baca Juga: Rahasia Banget, Cara Biar Mobil Anda Tidak Kena Tilang Uji Emisi