Baca Juga: Keren, Pembalap Indonesia Mario Suryo Aji Akan Debut Balapan Moto3 Bulan Ini
Lebih parahnya lagi, pembalap 'Tim Indonesia' ini mengaku kalau cederanya sekarang mempengaruhi otot supraspinatus, yakni otot kecil yang berada di lengan atas.
Jadi untuk sekarang Gabriel Rodrigo mau tidak mau harus istirahat lebih lama agar cederanya bisa segera pulih.
Meski demikian, ia tetap ingin segera kembali balapan sebelum Moto3 2021 berakhir.
"Sementara kami akan melihat situasi dan kondisinya. Tapi saya yakin saya bisa kembali saat Moto3 Valencia 2021 digelar," pungkasnya.