Viral Gara-gara Melintas di Rel Kereta Api, Ternyata Ini Alasan Daihatsu Taft F50 Memiliki Julukan Kebo

Dwi Wahyu R.,Dia Saputra - Rabu, 13 Oktober 2021 | 15:05 WIB

Daihatsu Taft yang diajak melaju di atas rel kereta api. (Dwi Wahyu R.,Dia Saputra - )

Baca Juga: Murah Meriah, Daihatsu Taft Bekas Bisa Dibawa Pulang Mulai Rp 40 Jutaan

Sebutan 'Kebo' ini jadi makin klop dengan imej Taft F50 yang tahan banting, irit, tidak rewel dan sanggup diajak melintasi medan yang berat.

Ditambah dengan rekam jejaknya yang sering digunakan sebagai kendaraan operasional instansi pemerintah di berbagai proyek.

Mungkin hal itu yang menjadi salah satu alasan para pekerja di dalam video tersebut menggunakan Taft F50 untuk melintasi rel kereta api.

Biar tidak penasaran dengan aksi Taft F50 yang melintas di rel kereta api, mari simak videonya:

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Offroad Viral (@offroad_viral)