Toyota HiAce-tador Ini Ternyata Cangkok Mesin V12, Power Tembus 592 DK

Luthfi Abdul Aziz - Senin, 11 Oktober 2021 | 13:15 WIB

Modifikasi Toyota HiAce beraura Lamborgini masih berlanjut (Luthfi Abdul Aziz - )

Ubahan paling signifikan adalah suntikan twin-turbocharger, upgrade air intake, injektor Porsche 911 GT3, dan sepasang radiator besar.

Baca Juga: Toyota HiAce Kece Disiram Airbrush Serba Ungu dan Ditopang Kaki Ceper

Topgear
Potensi tenaga modifikasi Toyota HiAce tembus 592 dk

Hasilnya pun tidak main-main, produksi tenaga Toyota HiAce ini diklaim mampu mencapai sebesar 592 dk dan torsi maksimal 697 Nm.

Potensi tenaga besar ini lantas tersalur ke transmisi otomatis 3-kecepatan buatan TCI Streetfighter dengan LSD milik Ford Mustang GT.

Topgear
Sepasang jok semi bucket terpasang di kabin modifikasi Toyota HiAce

Kesan sangar HiAce ini makin terpancar dari sepasang jok semi bucket Sparco dan sabuk pengaman D1 Spec yang terpasang di kabin.